Yamaha Bertuah Ride 2025 Raun-Raun Bareng Wali Kota Pekanbaru

Yamaha Bertuah Ride “Raun-Raun Bareng Wali Kota Pekanbaru” rayakan HUT Pekanbaru ke-241 Pada Sabtu, 21 Juni 2025, Kota Pekanbaru merayakan Hari Ulang Tahun ke-241 dengan sangat meriah. Salah satu rangkaian acaranya adalah “Yamaha Bertuah Ride”, sebuah konvoi sepeda motor yang semakin istimewa dengan partisipasi langsung Penjabat (Pj) Wali Kota Pekanbaru, Bpk H. Agung Nugroho, S.E., […]